Lomba Mading LITL 2011

LOMBAKU.CO.NR - Tema dari lomba ini adalah : ” I Love My Earth

Pada lomba mading ini, peserta diharapkan membuat dalam bentuk 3D serta berisikan isu/informasi lingkungan terkini yang nantinya akan dipamerkan. Peserta dari lomba ini adalah pelajar SMA se-Gerbang Kertasusila.

Ketentuan Umum :
• Lomba mading LITL 2011 mengangkat tema” I Love My Earth “
• Mading merupakan mading 3D
• Lomba mading LITL 2011 ini dapat diikuti oleh siswa/i SMA di kawasan ( Gresik, Madura, Mojokerto, Sidoarjo, Surabaya, dan Lamongan )
• Setiap tim terdiri dari 5 orang siswa/i SMA dan 1 guru pendamping
• Setiap peserta wajib mengisi dan mengumpulkan formulir pendaftaran sesuai dengan batas waktu yang telah ditentukan oleh panitia ( Formulir bisa didapatkan di Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan, FTSP – ITS atau download ke blog resmi LITL 20011 di litl2011.blogspot.com
• Pengumpulan formulir disertai dengan fotocopy identitas diri ( KTP, KTM, SIM, Kartu Pelajar ) yang masih berlaku
• Mading yang dibuat merupakan mading 3D dengan ukuran pxlxt = 1m x 1m x 1,5 m
• Mading dibuat secara On the spot pada hari sabtu-minggu 26-27 Maret 2011 dengan durasi ± 6 jam ( 09.00 – 15.00 )
• Penilaian via vote pengunjung akan dilaksanakan pada hari minggu 27 Maret 2011
• Bahan dasar mading 75% dari bahan daur ulang
• Mading harus dalam keadaan mentah saat dibawa ke venue
• Alat dan bahan untuk mading sepenuhnya menjadi tanggung jawab peserta

Kriteria penilaian
• Kesesuaian dengan Tema
• Isi mading
• Kreativitas tim
• Biaya yang diperlukan

HADIAH

Juara 1 : Rp 1.000.000
Juara 2 : Rp 700.000

Keterangan Lebih Lengkap :

Contact Person : (031) 78253690 (Deni)

atau

Sekretariat Lomba Inovasi Teknologi Lingkungan (LITL) 2011
Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan ITS
Gedung Jurusan Teknik Lingkungan ITS
Kampus ITS Sukolilo
Surabaya 60111

Telp. 031-5998646

E-mail : litl2011@gmail.com
Website : http://www.hmtl-its.org/
Blog : http://litl2011.blogspot.com/

Informasi Lain

Tidak ada komentar:

What's on Your Mind...